Lomba Pildacil 2025, Saatnya Si Kecil Bersinar di Panggung Dakwah!

Lomba Pildacil 2025, Saatnya Si Kecil Bersinar di Panggung Dakwah


Punya anak, adik, atau keponakan yang jago ngomong dan suka cerita?

Bantu mereka mengasah bakatnya dengan ikut LOMBA PILDACIL 2025 – GRATIS!

Ya, kamu gak salah baca. GRATIS! Dan bukan cuma itu, ada HADIAH UANG TUNAI hingga Rp 1,5 JUTA + Trophy & Piagam!


Kenapa Harus Ikut?

Lomba Pildacil yang diselenggarakan Satres Narkoba Polres Asahan ini bukan sekadar ajang tampil. Ini kesempatan emas buat si kecil:

  • Jadi lebih percaya diri di depan banyak orang.
  • Latihan public speaking sejak dini.
  • Memperdalam ilmu agama dengan cara menyenangkan.
  • Menjadi inspirasi buat teman-temannya!

Bayangkan… Anak kamu berdiri di atas panggung, berbicara dengan penuh semangat, disorot banyak orang, dan… Jreng! Mendapatkan penghargaan sebagai Dai Cilik terbaik!

Detail Lomba:

  • Tanggal: 22–23 Maret 2025
  • Lokasi: Parasamya Food Court
  • Pendaftaran: GRATIS! (5–21 Maret 2025)

Siapa yang bisa ikut?

✔ Usia 6–12 tahun (laki-laki & perempuan).

✔ Siap menyampaikan tausiyah dengan tema:

  • Berbakti kepada Orang Tua
  • Kewajiban Menuntut Ilmu
  • Makna Bulan Ramadhan

✔ Durasi tausiyah: 3–5 menit

✔ Mengenakan pakaian muslim yang rapi.

HADIAH TOTAL JUTAAN RUPIAH!

  • Juara 1: Trophy + Piagam + Rp 1.500.000
  • Juara 2: Trophy + Piagam + Rp 1.000.000
  • Juara 3: Trophy + Piagam + Rp 500.000
  • Juara 4: Trophy + Piagam + Rp 300.000

Setiap peserta juga dapat Piagam Penghargaan & Paperbag Eksklusif!

Gimana Cara Daftarnya?

Gampang banget! Hubungi panitia sekarang juga:

Ingat! Kuota terbatas. Jangan sampai ketinggalan!

“Si kecil bisa jadi bintang di panggung dakwah. Bantu mereka melangkah lebih jauh!”

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama